KATA PENGANTAR
Alhamdulillah, saya panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kesempatan kepada penulis agar dapat menyelesaikan paper yang berjudul “SEBAB TIMBULNYA GELOMBANG TSUNAMI YANG MENDERA MASYARAKAT ACEH” Sebagai salah satu syarat untuk mengikuti UTS (Ujian Tengah Semester).
Saya sebagai penulis sangat menyadari bahwa dalam menyelesaikan paper ini masih jauh dari kesempurnaan dan kekurangan karena keterbatasan data dan pengetahuan penulis. Oleh karena itu, dengan rendah hati penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari kalangan pembimbing untuk kesempurnaan paper ini. Dan penulis juga tak lupa mengucapkan banyak terima kasih kepada ibu efi selaku dosen mata kuliah Pengantar Ilmu Pertanian ( PIP )
Akhir kata, penulis mengharap paper yang sederhana ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca.
Bengkulu, 13 oktober 2011Penulis |
No comments:
Post a Comment